Selasa, 14 Januari 2020
MOVE ON
Tiba-tiba aku ingin lebih banyak tersenyum karena banyak bersedih membuatku terasa menjadi seseorang yang sangat menyedihkan
Tiba-tiba saja aku ingin lebih menghargai perasaanku sendiri
Karena selama ini aku seperti lebih banyak mempermainkannya dengan membuat rasa-rasaku kesulitan
Hari ini, aku bersyukur
Aku tiba pada hari ini
Hari dimana aku sudah mengerti, bahwa melepaskan lukaku adalah hal yang harus kulakukan
Hari dimana aku lebih merasa siap untuk menerima apapun
Hei, kamu, semoga tetap Tegar
Semangat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
TWO CHILDREN'S JOURNEY
Asalamualaikum sahabat fillah sudah lama ya kita gk bercerita panjang lagi, gimana jalan ceritanya masih ternikmati kan ? tetap happy ya j...
-
Wanita dalam Pandangan Islam Wanita merupakan pembahasan yang sangat penting terutama terkait eksistensi wanita dalam dalam membangun ...
-
Allah Akbar Allah Akbar Allah Akbar walillah ilhamda Bedug bergema diseluruh Dunia Takbir berkumandang di setiap penjuru tempat, sua...
-
40 Amalan Nabi Muhammad Shalallahu'alaihi wasallam 1. Jangan tidur antara fajr dan ishraq (saat muncul matahari), asar dan maghrib, magh...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar